Lauterbrunnen in Memories - 10 (End)
Syadah Fahrunisa
November 25, 2022
0 Comments
Sesuai janji, Tirta ingin menunjukkan lukisan pasangan berusia lanjut yang pernah dijanjikannya kepada Aylin. Baru kemarin malam Tirta bisa menyelesaikan lukisan itu setelah beberapa hari mereka lalui. Taman dekat Air Terjun Staubbach menjadi saksi bisu atas perpisahan mereka yang tinggal menghitung jam.Pagi-pagi sekali,...